Tempo Berikan Apresiasi Kepada Para Tokoh Dan Kepala Daerah Yang Berprestasi

By Admin - Selasa, 10 September 2024 10:18 WIB

Muara Teweh – Direktur Utama Tempo Media Group Arif Zulkifli mengatakan setiap tahunnya Tempo memiliki budaya untuk memberikan apresiasi atau penghargaan kepada para tokoh dan kepala daerah di Indonesia yang dinilai berprestasi,berkontribusi besar pada pembangunan daerah serta mendorong kemajuan masyarakat.

“Saya sangat berterimakasih kepada seluruh element masyarakat di Kabupaten Barito Utara dan seluruh Organisasi Perangkat Daerah yang telah sama-sama memberikan pelayanan terbaik selama ini ,prestasi ini saya persembahkan untuk masyarakat Iya Mulik Bengkang Turan Kabupaten Barito Utara yang sama-sama kita cintai,mudah-mudahan makin maju dan berkembang,” Kata Pj.Bupati Barito Utara Drs.Muhlis, saat menerima penghargaan bergensi ini diberikan oleh Majalah Tempo Grup di Ruang Flores Hotel Borubudur Jakarta Selasa 10/09/2024.

Lebih lanjut, kata dia, dirinya sangat menbersyukur menjadi salah satu tokoh yang memperoleh penghargaan bergensi dari Tempo masuk dalam Kategori Tokoh Pemberdayaan Masyarakat.(rn)

Banner

Berita Terkait

Berita Terbaru

18/09/2024 23:45 WIB

Penjabat Bupati dan Jajaran Sambut Wakapolda

Muara Teweh- Wakapolda Kalimantan Tengah Brigjen. Pol. DR. Rakhmad Setyadi,…

18/09/2024 23:42 WIB

Disnakertrankop UKM Barut Gelar Pelatihan Kreasi Kerajinan Berbahan Dasar Rotan Kombinasi Dengan Kulit

MUARA TEWEH – Pemerintah Kabupaten Barito Utara melalui Dinas Tenaga…

17/09/2024 23:40 WIB

Pemkab Barito Utara Bersama KPK RI Rakor Tekait Pemberantasan Korupsi

Muara Teweh – Pemerintah Kabupaten Barito Utara, menggelar rapat Koordinasi…

17/09/2024 16:55 WIB

Ini Yang di Sampaikan Pj Bupati Muhlis Pada Acara Konsultasi Publik.

Muara Teweh – Pj Bupati Barito Utara, Drs Muhlis, mengatakan,…

17/09/2024 16:53 WIB

Pemkab Barito Utara Gelar Acara Konsultasi Publik.

Muara Teweh – Pemerintah Kabupaten Barito Utara, melalui Dinas PUPR…

17/09/2024 16:51 WIB

Pj.Bupati Barut Pimpin Apel Peringatan Hari Perhubungan Nasional.

Muara Teweh- Pemerintah Kabupaten Barito Utara (Barut) , menggelar apel…